Visi & Misi

VISI

Menjadi Direktorat Sumber Daya Manusia yang Unggul dalam Pengelolaan Dosen dan Tenaga Kependidikan di Universitas Brawijaya, Mendorong Kualitas dan Inovasi dalam Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat.

MISI

Misi Direktorat Sumber Daya Manusia Universitas Brawijaya adalah:

  1. Mendorong pengembangan profesionalisme dosen dan tenaga kependidikan melalui program pelatihan dan pengembangan yang inovatif.
  2. Merancang sistem penempatan dan penugasan yang optimal, mempertimbangkan keahlian, minat, dan kebutuhan strategis universitas.
  3. Mendorong budaya kerja yang proaktif, inovatif, dan berorientasi pada pencapaian tujuan strategis universitas.
  4. Menyusun mekanisme umpan balik untuk terus memperbaiki dan meningkatkan efektivitas program dan kebijakan SDM.
  5. Mengintegrasikan prinsip-prinsip keberlanjutan dalam pengelolaan sumber daya manusia untuk mendukung visi universitas secara keseluruhan.
Scroll to Top